Begini Cara Padamkan Kebakaran yang Benar, Anak TK Aja Bisa
Kebakaran bisa terjadi di mana saja dan kapan saja. Karena itu, kita dituntut untuk bisa memadamkan api dengan benar. Jika asal-asalan bisa jadi kebakaran akan terlambat dipadamkan dan merebet kemana-mana.