Kamis, 20 November 2025
Sebuah kelompok orkestra tampil di dalam gerbong kereta Panoramic, baru baru ini. Video penampilannya diunggah akun Instagram @argajatik, seorang violin yang diduga tergabung dalam orketra itu.