Rabu, 19 November 2025
Operasional Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Tanjungan Kragan, Rembang, Jawa Tengah, sementara ini diberhentikan. Pemberhentian sementara ini bentuk teguran dari Badan Gizi Nasional (BGN).