Rumah Kedelai Grobogan Masuk Lima Terbaik OAPSI 2023
Rumah Kedelai Grobogan (RKG) milik Pemkab Grobogan dinobatkan sebagai salah satu dari lima pemenang Outstanding Achievement of Public Service Innovation (OAPSI) 2023 atau penghargaan luar biasa inovasi pelayanan publik