#Nuruddin-amin
`
Berita 4 Juli 2024
Pilkada Jepara, Kiai Kampung Deklarasi Dukung Gus Nung
Mendekati Pilkada Jepara 2024, dukungan terhadap salah satu bakal calon bupati (bacabup), Nuruddin Amin atau Gus Nung terus mengalir. Terbaru, puluhan kiai kampung melakukan deklarasi dukungan kepada Gus Nung, Rabu (3/7/2024) malam WIB.






