Rabu, 19 November 2025
Borussia Dortmund belum lama ini memecat Nuri Sahin dari kursi pelatih utama. Tak butuh lama, Dortmund pun menunjuk Niko Kovac sebagai pengganti Nuri Sahin.
Borussia Dortmund secara resmi mengumumkan pemecatan pelatih Nuri Sahin menyusul kekalahan memalukan dari Bologna di babak penyisihan grup Liga Champions.