Sabtu, 22 November 2025
Buruh di Kabupaten Pati berharap upah minimum kabupaten/kota atau UMK Pati 2026 naik.
Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Pati memastikan upah minimum kabupaten atau UMK Pati 2026 naik. Meski begitu, pihaknya belum mengetahui besaran kenaikan tersebut.