Kamis, 20 November 2025
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu'ti, meminta seluruh pihak untuk menjadikan sekolah sebagai rumah yang nyaman bagi peserta didik.