#Mpb
Berita 3 November 2025
Merasa Dikriminalisasi, Botok Cs Minta Warga Pati Teruskan Perjuangan
Pentolan Masyarakat Pati Bersatu (MPB) Supriyono alias Botok dan Teguh Istiyanto merasa dikriminalisasi usai demo pengawalan paripurna pemakzulan Bupati Pati Sudewo. Posisi mereka menjadi ’terjepit’ saat ini.
Berita 13 Oktober 2025
Pengeroyok Teguh Belum Ditangkap Semua, Massa Demo Juwana Pati Kecewa
Massa demo di Alun-Alun Juwana, Kabupaten Pati mengaku kecewa dengan kinerja kepolisian, Senin (13/2025). Pasalnya, pengeroyok dan pelaku pembakaran pentolan Masyarakat Pati Bersatu (MPB) belum ditangkap sepenuhnya.
Berita 7 Oktober 2025
Terduga Pengeroyok Teguh MPB Ditangkap, Begini Reaksi Pendukung Sudewo
Koordinator Tim Hukum Aliansi Masyakat Pati Cinta Damai (kelompok pendukung Bupati Sudewo), Fatkhur Rahman mengkonfirmasi kabar penangkapan terduga pengeroyokan pentolan Masyarakat Pati Bersatu (MPB) Teguh Istiyanto.
Berita 3 Oktober 2025
Polresta Pati Ungkap Pria Bawa Senjata Tajam di Posko MPB, Ternyata...
Kepolisian Resor Kota (Polresta) Pati buka suara soal pria bersenjata tajam yang membikin geger posko Masyarakat Pati Bersatu (MPB), Kamis (2/10/2025) kemarin. Polisi menyebut pria tersebut merupakan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ).
Berita 3 Oktober 2025
Rumah Pentolan MPB Pati Dibakar, Polisi Ditarget 24 Jam Tangkap Pelaku
Rumah pentolan Masyarakat Pati Bersatu (MPB) dibakar oleh orang yang tak dikenal alias OTK, Jumat (3/10/2025) dini hari. Massa MPB pun mendesak Kapolresta Pati Kombes Pol Jaka Wahyudi untuk menangkap para pelaku.






