#Mobil-dinas-baru-samani
`
Berita 19 Februari 2025
Soal Mobil Dinas Baru, Samani: Saya Tidak Minta, Itu Dianggarkan APBD
Bupati Kudus Samani Intakoris mengungkapkan dirinya telah menolak tawaran pembelian mobil dinas baru dari Pemkab Kudus sebagai kendaraan operasionalnya sehari-hari. Ia lebih memilih mengenakan kendaraan dinas yang lama ataupun kendaraan pribadinya.






