Sambil Rawat Jalan, Luhut Urus Pencairan Dana Pertamina
Luhut Binsar Panjaitan mengabarkan kondisi kesehatannya melalui akun media sosialnya. Menko MarinvesĀ (Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi) RI ini, sudah keluar dari General Hospital Singapore.