Ratusan Porsi Makanan MBG di Bangkalan Basi, 552 Kotak Dikembalikan
Kasus makanan yang diduga basi dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali terjadi di Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur. Kali ini makanan MBG basi itu menimpa tingkat Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN).