#Masa-tenang-pemilu
`
Berita 22 November 2024
Tertibkan APK di Masa Tenang, Bawaslu Pati Kerahkan Ribuan Personel
Badan Pengawas Pemilu Kabupaten Pati (Bawaslu Pati) siap mengerahkan ribuan personel untuk menertibkan alat peraga kampanye (APK). Mereka akan dikerahkan saat masa tenang Pilkada Pati, mulai 24 - 26 November 2024.
`
Berita 12 Februari 2024
Masa Tenang, Bawaslu Kudus Kebut Pencopotan APK
Bawaslu Kudus, Jawa Tengah, mengebut pencopotan alat peraga kampanye atau APK dan bahan kampanye (BK) Pemilu 2024 yang bertebaran di banyak titik di Kudus. Dalam penertiban ini, Bawaslu melibatkan jajaran pengawas dan para pihak terkait.






