Bantai Mesir 6-0, Maroko Raih Perunggu Sepak Bola Olimpiade 2024
Timnas Maroko berhasil meraih medali perunggu dalam cabang olahraga sepak bola putra Olimpiade Paris 2024. Maroko tempil perkasa dengan membantai Mesir, enam gol tanpa balas dan memastikan peringkat ketiga.