Selasa, 18 November 2025
Kodam VI/Mulawarman Kalimantan Utara mengakui penyerang Mapolres Tarakan adalah oknum TNI. Hanya saja, mereka masih melakukan penyidikan dan pemeriksaan lebih lanjut.
Sejumlah prajurit TNI diperiksa oleh Kodam VI/Mulawarman. Mereka diduga merupakan oknum penyerang Mapolres Tarakan pada, Senin (24/2/2025) malam.
Mapolres Tarakan, Kalimantan Utara, diseran0g oleh segerombolan orang tak dikenal berbadan tegap. Kejadian ini terjadi pada Senin (24/2/2025) malam tadi.