Kamis, 20 November 2025
Sindikat maling laptop yang beraksi di dalam bus dengan modus menukar barang curian dengan buku berhasil ditangkap di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.