#Maiga
`
Sport 13 Agustus 2025
Barcelona Pilih Usaha ’Penggemukan’ Daripada Beli Pemain Jadi
Klub raksasa Spanyol, Barcelona memiliki rencana jangka panjang yang realistis. Terutama dalam kiprah mereka di bursa transfer, alih-alih membeli pemain jadi, Barcelona malah lebih memilih membeli calon-calon pemain berpotensi.






