#Magang
Berita 3 Oktober 2025
Persiapan Daftar, Program Magang Berbayar Dibuka 15 OktoberÂ
Pemerintah secara resmi mengumumkan pembukaan pendaftaran program Magang Berbayar bagi lulusan perguruan tinggi yang akan dimulai pada 15 Oktober 2025. Program ini menawarkan gaji sebesar Rp 3,3 juta kepada setiap peserta.
Berita 17 Agustus 2024
Mahasiswi di Kudus Diduga Mendapat Pelecehan Seksual saat Magang
Seorang mahasiswi di salah satu perguruan tinggi di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah diduga mendapat perlakukan pelecehan seksual oleh seorang oknum mediator non hakim berinisial S saat magang di Pegadilan Agama Kudus.
Berita 18 September 2023
Mau Magang di Jepang, 121 Warga Grobogan Jalani Tes
Sebanyak 121 peserta calon magang di Jepang menjalani tes kakunin atau tes bahasa Jepang di aula Balai Latihan Kerja (BLK) Grobogan, Senin (18/9/2023). Mereka yang lolos nantinya akan diberikan pelatihan prapemagangan di tempat yang sama.
Berita 29 Juli 2023
Enam Mahasiswa UMK Kudus Tembus Magang di EF Eduka
Enam mahasiswa UMK (Universitas Muria Kudus), Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) lolos seleksi program asistensi mengajar di lembaga kursus Bahasa Inggris berskala nasional di Jawa Timur, yaitu EF (English First) Eduka.






