#Loram-wetan
Berita 18 Maret 2025
Panti Salatiga Siap Tampung Bayi Dibuang di Loram Wetan Kudus
Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (P3AP2KB) Kudus, Jawa Tengah mendapatkan sinyal positif dari pihak Rumah Pelayanan Sosial Anak Balita Wiloso Tomo di Salatiga, Jawa Tengah.
Berita 17 Maret 2025
Bayi Dibuang di Loram Wetan Kudus akan Diserahkan ke Panti Asuhan
Bayi berjenis kelamin laki-laki yang ditemukan di Situs Gentong, RT 5, RW 5, Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah akan diserahkan ke panti bayi untuk diasuh. Ada dua opsi panti yang disiapkan untuk menitipkan bayi tersebut.
Berita 11 November 2024
Polisi Selidiki Kasus Meninggalnya Pensiunan Guru di Kudus
Kasus meninggalnya seorang pensiunan guru yang berinisial SS (66), warga Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah membuat gempar warga setempat. Pasalnya, lansia itu ditemukan meninggal dalam kondisi terlentang di kamarnya.
Berita 11 November 2024
Pensiunan Guru Wanita di Kudus Diduga Sudah Meninggal Tiga Hari
Seorang pensiunan guru wanita di Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah ditemukan meninggal dunia di kamar rumahnya. Lansia berinisial SS (66) itu diduga sudah meninggal sejak tiga hari lalu.
Berita 23 Oktober 2024
Terima Program Bedah Rumah dari Sukun dan Kodim, Kustinah Sujud Syukur
Kustinah, warga Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, melakukan sujud syukur usai menerima hasil program bedah rumah dari PT Sukun Wartono Indonesia dan Kodim 0722/Kudus pada Rabu (23/10/2024).
Berita 23 Oktober 2024
Sukun dan Kodim Kudus Serahkan Hasil Bedah Rumah Warga Loram Wetan
PT Sukun Wartono Indonesia bersama Kodim 0722/Kudus, Jawa Tengah menyerahkan bantuan bedah rumah kepada Kustinah, warga Desa Loram Wetan, Kecamatan Jati. Bantuan rumah itu diserahkan pada Rabu (23/10/2024) untuk dapat ditempati oleh Kustinah.






