#Lebah
`
Berita 2 Maret 2025
Nenek 70 Tahun di Grobogan Meninggal Usai Tersengat Tawon Vespa
Seorang nenek berinisial P (70) warga Dusun Ngampelan, Desa Monggot, Kecamatan Geyer, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah meninggal dunia setelah tersengat lebah atau tawon tawon vespa. Kejadian itu berlangsung pada Sabtu (1/3/2025) kemarin.






