Kamis, 20 November 2025
Meski bertitel uji coba, pertandingan antara Persebaya vs PSS Sleman di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (19/7/2025), berlangsung seru.
Sejumlah agenda sudah disiapkan Persebaya Surabaya menyambut kompetisi Liga 1 2025/2026. Tim asal Kota Pahlawan itu dijadwalkan melakoni sejumlah pertandingan pramusim.