Rabu, 19 November 2025
Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin mengatakan, aturan larangan untuk kegiatan study tour pelajar masih bisa dilakukan pengkajian ulang.
Dosen dan Koordinator Soft Skill Fakultas Keguruan dan Ilmu Pengetahuan (FKIP) Universitas Muria Kudus (UMK), Muthohar turut menanggapi pro-kontra larangan studi tur atau study tour.
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Kudus, Jawa Tengah belum membuat surat edaran terkait larangan study tour bagi siswa SD dan SMP.