Asisten Pelatih PSIS Lanjutkan Kursus Lisensi AFC Pro Diploma
Asisten pelatih PSIS, Eko Purdjianto melanjutkan kursus lisensi kepelatihan AFC Pro Diploma modul keenam. Fokus kursus itu melaksanakan ujian praktek, ujian analisa pertandingan, ujian tesis, serta ujian teori.