#Koruptor
`
Berita 5 September 2025
KPK Bakal Lelang Barang Rampasan dari Koruptor pada 17 September 2025
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan menggelar lelang eksekusi barang rampasan negara pada 17 September 2025. Lelang ini dilakukan bekerja sama dengan sejumlah Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) di berbagai daerah.






