Koalisi Cek Fakta Kecam Kantor Komunikasi Kepresidenan
Koalisi Cek Fakta mengecam Kantor Komunikasi Kepresidenan RI karena melabeli konten berita sebagai ”click-bait” dan mengklaim progaganda sebagai Cek Fakta melalui konten Instagram @cekfakta.ri yang dikelolanya.