Kabar Terkini Pep Guardiola di Man City, Klub Saudi Siap Memboyongnya
Manchester City sedang dilanda badai besar. Di tengah krisis performa yang mengancam ambisi mereka mempertahankan gelar, kabar mengejutkan datang dari Timur Tengah, berkait nasib Pep Guardiola.