Rabu, 19 November 2025
Pemain PSS Sleman Kim Jeffrey Kurniawan mendapat sanksi denda dari komite disiplin (komdis) PSSI.
Jajaran PSS Sleman resmi dirombak. Manajer mereka Leonard Tupamahu diberhentikan dari jabatannya.
PSS Sleman menjadi satu dari sejumlah tim yang paling aktif di bursa transfer pemain jelang bergulirnya Liga 2 atau yang kini memiliki nama Pegadaian Championship.
Dua pemain senior PSS Sleman, Ega Rizky dan Kim Jeffrey Kurniawan alias Kim Kurniawan akan melanjutkan perjalanannya bersama PSS Sleman meski di kasta yang berbeda musim ini.