Kamis, 20 November 2025
Berita Duka, Ketua Yayasan Masjid Menara dan Makam Sunan Kudus atau YM3SK KH EM Najdib Hassan berpulang pada Jumat (9/2/2024). Kabar duka tersebut pun tersiar sebelum salat Jumat hari ini.