Kamis, 20 November 2025
Pemprov Jawa Tengah menerima hibah dua truk remise dari Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) setempat. Serah terima truk tersebut dilakukan di Halaman Kantor Gubernur Jawa Tengah, Kamis (9/1/2025).