Pemerintah Siapkan Bansos Rp 12,3 T untuk 3,47 Juta KPM di Jateng
Untuk wilayah Jawa Tengah, alokasi bantuan sosial (bansos) yang disiapkan pada tahun 2025 mencapai Rp 12,39 triliun, yang akan disalurkan kepada 3,47 juta keluarga penerima manfaat (KPM).