Grimsby Terus Membuat Ledakan Mengejutkan di Piala Carabao
Turnamen Piala Carabao di Inggris masih terus menempatkan tim League Two (Divisi 4 Liga Inggris), Grimsby sebagai kuda hitam. Tim ini masih terus meledak, setelah sebelumnya menyingkirkan Manchester United.