Jumat, 21 November 2025
Seorang ayah di Kabupaten Pati, Jawa Tengah terancam hukuman hingga 15 tahun penjara usai terlibat kasus perkosaan terhadap anak kandungnya sendiri. Kini, lelaki berusia 49 tahun itu mendekam di tahanan Mapolresta Pati.
Kasatreskrim Polresta Pati Kompol Onkoseno Grandiarso Sukahar menduga tersangka pembunuh bayi terpen...