Kamis, 20 November 2025
Sebanyak sepuluh Kapolda dimutasi oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Polri melakukan mutasi besar-besaran terhadap perwira menengah (pamen) hingga perwira tinggi. Ada 535 perwira yangi dimutasi dan dirotasi, lima di antaranya kapolda