Kamis, 20 November 2025
KPU Kabupaten Pati membantah penyegelan Kantor PPK Jakenan. Mereka menilai, pintu kantor PPK yang dipasang kayu menyilang hanya tindakan bercanda.