Kamis, 20 November 2025
Sebanyak 132 Kades dan lurah di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, resmi menerima motor dinas baru Honda PCX dari Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kudus.