Kamis, 20 November 2025
Tim Papua Pegunungan berhasil menjuarai Piala Pertiwi 2025 Putaran Nasional. Dalam laga final Papua Pegunungan berhasil mengalahkan Jawa Barat dengan skor 1-0 di Lapangan UII Sleman, Senin (10/11/2025).