Sosialisasikan Pilkada Kudus, KPU Gelar Lomba Senam Jingle
KPU Kabupaten Kudus, Jawa Tengah menggelar lomba Senam Jingle Pilkada Kudus 2024, Minggu (28/7/2024) di Kawasan Balai Jagong Kudus. Sebanyak 19 kelompok senam di Kudus unjuk kebolehan di sana.