Yamal dan Musiala Jadi Hotspot di Jerman vs Spanyol
Pertandingan perempatfinal Euro 2024 yang mempertemukan Jerman vs Spanyol akan terjadi pada Jumat (5/7/2024) malam. Laga ini menjadikan dua pemain muda dari kedua tim menjadi Hotspot atau titik perhatian.