#Imunisasi
Berita 7 Oktober 2025
Sebanyak 4.137 Remaja Putri di Rembang Sudah Terjangkau Imunisasi HPV
Untuk mencegah kanker leher rahim (serviks) dan penyakit lain yang disebabkan virus HPV terus dilakukan Pemkab Rembang, Jawa Tengah. Salah satu upayanya adalah menggencarkan program imunisasi Human Papillomavirus (HPV).
Berita 9 Juli 2025
Tujuh Belas Hari Setelah Imunisasi, Bayi di Jepara Meninggal Dunia
Bayi berusia 2,5 bulan asal Desa Wanusobo, Kecamatan Kedung, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah (Jateng) meninggal dunia. Kejadian ini menjadi pembicaraan, karena terjadi setelah sekitar 16 hari si bayi menjalani imunisasi di Posyandu setempat.
Jateng 8 Agustus 2024
Jateng Canangkan BIAS, Imunisasi Kejar dan Population Clock
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mencanangkan kegiatan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS), Imunisasi Kejar, dan Population Clock Bersama BKKBN. Kegiatan pencanangan dilakukan di Gedung Wisma Perdamaian, Semarang, Rabu (7/8/2024).






