Kamis, 20 November 2025
Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Grobogan, Jawa Tengah, menggelar pelatihan jurnalistik di aula SMAN 1 Purwodadi, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah, Senin (20/2/2025).
Ada beberapa organisasi profesi wartawan di Indonesia. Salah satunya adalah Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) yang merupakan organisasi profesi wartawan pertama di Indonesia.