#Hut-grobogan
`
Berita 2 Maret 2025
Ucapan HUT Grobogan, Imbau Berupa Tanaman, Ketimbang Karangan Bunga
Pemkab Grobogan mengimbau kepada seluruh pihak yang berniat memberikan ucapan HUT Grobogan ke-299 tahun 2025, untuk mengutamakan pengiriman tanaman hidup tinimbang karangan bunga. Itu untuk mengurangi volume sampah.






