Subhanallah, Walkot Ini Sumbangkan Seluruh Gajinya untuk Masjid
Helldy Agustian, yang menjabat sebagai Wali Kota atau Walkot Cilegon, mengambil langkah luar biasa dengan menyumbangkan seluruh gajinya selama masa jabatannya untuk keperluan masjid dan musala.