#Hasil-persiku-vs-persipal
`
Sport 17 Oktober 2025
Persiku Gagal Menang, Pelatih Alfiat : Kita Kecolongan Setelah Unggul
Persiku Kudus harus puas ditahan imbang oleh tamunya Persipal Palu dengan Skor 1-1. Pertandingan lanjutan Pegadaian Championship 2025/2026 di Stadion Wergu Wetan, Jumat (17/10/2025) itu gagal dituntaskan dengan capaian tiga poin untuk Persiku.






