Peringati Harlah, PKB Grobogan Kenang Sosok Gus Dur
Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PKB Grobogan memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-27 Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dengan menggelar tirakatan dan doa bersama di kantor DPC PKB setempat, Selasa (22/7/2025) malam.