Gunung Dukono Erupsi Lagi Pagi Ini, Keluarkan Abu Setinggi 1.200 Meter
Gunung Api kembali erupsi dengan mengeluarkan abu setinggi 1.200 meter di atas puncak gunung. Pos Pengamatan Gunung Api (PGA) Dukono mencatat, erupsi terjadi Minggu (1/12/2024), sekitar pukul 08.27 WIT.