Kamis, 20 November 2025
Kebakaran hutan di kawasan Gunung Anjasmoro Kabupaten Jombang, Jawa Timur akhirnya berhasil dipadamkan, Senin (30/10/2023).
Gunung Anjasmoro kembali terbakar, Jumat (27/10/2023) jelang dini hari. Kali ini lokasi kebakaran berada di Desa Panglungan, Kecamatan Wonosalam, Kabupaten Jombang.