Jumat, 21 November 2025
Upaya menekan angka kemiskinan di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah terus dilakukan. Salah satunya yakni dengan melakukan percepatan graduasi penerima bantuan sosial (Bansos).
Sebanyak 2.000 keluarga penerima manfaat (KPM) di Kabupaten Brebes resmi keluar dari data kemiskinan. Mereka tak lagi menjadi penerima bantuan sosial (bansos) dan kini siap menapaki hidup mandiri.
Sekda Jateng Sumarno menyambut baik penunjukan desa-desa di Jateng untuk menjadi percontohan program Graduasi Pengentasan Kemiskinan.