#Florentino-perez
Sport 30 Oktober 2025
Konflik Alonso dan Vinicius Masih Berlanjut, Perez Turun Tangan
Konflik yang melibatkan pelatih Real Madrid, Xabi Alonso dan Vinicius di El Clasico Bernabeu ternyata belum berakhir. Meski El Clasico sudah berlalu, kedua tokoh sentral di Madrid ini kabarnya masih tak saling menyapa.
Sport 29 Oktober 2025
Butuh Cuan Besar, Barcelona Putuskan Main di Amerika Selatan
Setelah gagal memanen cuan besar dari rencana main di Miami, Barcelona tetap berupaya mendapatkan pemasukan dari penjualan laga mereka. Kabar terbaru, Barcelona disebut akan menggelar laga persahabatan di Amerika Selatan di akhir tahun mendatang.
Sport 16 September 2025
Wasit Liga Spanyol Lebih Sayang Barcelona, Madrid Mengadu ke FIFA
Kekecewaan Real Madrid terhadap kepemimpinan wasit di Liga Spanyol mencapai umbun-umbun. Tidak tanggung-tanggung, Tim ‘Kerajaan Spanyol’ ini akhirnya mengadukan secara resmi terkait kepemimpinan wasit Liga Spanyol ke FIFA.
Sport 27 Agustus 2025
Kisah Transfer Asencio, Juventus Menawar Tapi Madrid Hanya Meminjamkan
Bek muda Real Madrid, Raul Asencio mulai mendapatkan tawaran sejak dirumorkan siap dijual. Setelah bandrolnya disampaikan Madrid senilai 35 Juta Euro, Juventus menjadi salah satu klub yang berminat memilikinya.
Sport 25 Agustus 2025
Real Madrid Diguncang Tawaran Fantastis 110 Juta Euro untuk Rodrygo!
Spekulasi mengenai kepindahan Rodrygo dari Real Madrid, seharusnya sudah padam ketika pemain Brasil ini turun menjadi starter di kemenangan 3-0 Madrid atas Real Oviedo. Pelatih Xabi Alonso sepertinya telah menjawab semua rumor yang beredar
Sport 21 Agustus 2025
Real Madrid Dirumorkan Siap Korbankan Vinicius demi Erling Haaland
Sebuah kabar sangat mengejutkan berhembus di bursa transfer saat Real Madrid disebutkan siap mengorbankan Vinicius untuk mendapatkan Erling Haaland. Los Blancos siap menyertakan Vinicius dalam pembelian bintang Man City itu.
Sport 16 Juli 2025
Xabi Alonso Bersikeras Madrid Tambah Gelandang, Rodri?
Meski telah merekrut pemain muda seperti Huijsen, Trent Alexander Arnold, Mastantuono, dan Carreras, Real Madrid masih terus bermanuver di bursa transfer. Pelatih kepala Xabi Alonso dikatakan masih menginginkan tambahan pemain.
Sport 3 Juli 2025
Tebas Meledak! Sebut Piala Dunia Antarklub Ancam Sepak Bola Eropa
Acara pengundian jadwal pertandingan La Liga Spanyol 2025/26 mendadak berubah panas saat Presiden La Liga, Javier Tebas, melontarkan kritik pedas pada Piala Dunia Antarklub 2025. Turnamen itu disebutnya mengancam sepak bola Eropa.
Sport 21 April 2025
Jika Jadi Melatih Real Madrid, Xabi Alonso Ajukan Syarat ini!
Nama Xabi Alonso semakin santer dikaitkan sebagai kandidat kuat pengganti Carlo Ancelotti di kursi pelatih Real Madrid untuk musim 2025/26. Menariknya, menurut laporan Fichajes, Alonso disebut sudah menyiapkan satu permintaan khusus kepada Presiden R
Sport 18 April 2025
Tumben, Meski Madrid Kalah Florentino Perez Tidak Marah Besar
Setelah kekalahan mengejutkan Real Madrid dari Arsenal di perempatfinal Liga Champions, Presiden Madrid Florentino Perez mengambil dilaporkan langsung menggelar pertemuan darurat bersama pelatih Carlo Ancelotti dan seluruh tim utama Los Blancos.
Sport 18 April 2025
Jurgen Klopp Berpotensi ke Real Madrid, Peluangnya Membesar
Setelah satu tahun meninggalkan Liverpool, Jurgen Klopp kini dikabarkan berpeluang besar untuk kembali ke dunia kepelatihan. Hal yang mengejutkan, comeback-nya bisa terjadi di salah satu klub terbesar dunia, Real Madrid!.






