#Fikron
`
Sport 19 November 2025
Lawan Semen Padang, Sejumlah Pemain Persijap Malah Absen
Persijap Jepara akan kembali melakoni laga kandang di Stadion Gelora Bumi Kartini (GBK) Jepara, Kamis (20/11/2025) sore. Laskar Kalinyamat akan menjamu Kabau Sirah, Semen Padang FC di lanjutan BRI Indonesia Super League.






