Festival Muria Raya 2024 Bakal Digelar di Pati, Ada Gamelan Kaca
Festival Muria Raya (FMR) 2024 bakal digelar di Desa Jepalo, Kecamatan Gunungwungkal, Kabupaten Pati, Jawa Tengah. Pameran hingga pertunjukan musik gamelan kaca bakal menghiasi festival kebudayaan dan seni ini.